Giat kerja bakti Menyambut Hari Raya Idul Fitri 1446 H

Berdasarkan Surat Edaran nomor 100.3.4/1261 tahun 2025 tentang Gerakan Kebersihan sambut Idul Fitri 1446 H warga Kemantren Danurejan melaksanakan kerja bakti agar lingkungan bersih dan nyaman. sampah hasil kerjabakti dikumpulkan di kemantren dan dijadwalkan akan di angkut oleh DLH pada hari Minggu pagi.
#kemantren #kemantrendanurejan #jogjakota #kotayogyakarta #pemkotkotayogyakarta #rikatrakitraket #jogjakota #jogjaistimewa